Salah satu alasan mengapa kamu harus ikut kursus Bahasa Jepang tentunya karena bahasa Jepang sangatlah populer di dunia.
Jepang juga dikenal dengan beragam karya pop culture yang mampu menarik perhatian banyak kalangan di seluruh penjuru dunia.
Misalnya, anime, manga, games, musik, dan masih banyak lainnya.
Selain itu bisa bahasa Jepang juga membuka peluang kamu untuk berkuliah, mendapatkan beasiswa, bekerja, dan staycation di Jepang loh.
Pembelajaran OTCA bersifat human to human interaction yang memungkinkan Kamu untuk bisa berkomunikasi langsung dengan tutor.
Para Tutor inilah yang nantinya akan membawakan materi belajar secara online melalui lecturing, latihan soal, praktik, dan diskusi.
Dengan rangkaian kegiatan belajar semacam ini, proses belajar bahasa Jepang Kamu akan lebih cepat dan tepat karena didampingi langsung oleh pengajar berkualitas.
Semua pengajar yang berada di bawah OTCA merupakan tenaga pengajar yang telah berpengalaman dan memiliki integritas serta profesional dalam bekerja.
Tersertifikasi, dengan pengalaman mengajar minimal 2 tahun. Bukan hanya menguasai dalam segi bahasa tetapi juga telah mengenal budaya yang ada di Jepang dan perkembangannya, serta proses beasiswa atau karir demi menunjang impian mu di Jepang.
Setiap program Kursus dapat menyesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan pelajar, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.
Karena materi yang akan dibawakan mulai dari tahap 0 atau dasar sampai dengan tingkat lanjutan.
Selain itu ada juga progress belajar yang membantu kamu memahami sudah sejauh mana level kemampuan bahasamu
Lebih siswa yang sudah mewujudkan mimpinya bersama OTCA
Dengan belajar bahasa asing beragam profesi dapat upgrade level pendidikan dan beasiswa serta pekerjaan ke level selanjutnya.
Meskipun didominasi oleh para anak muda, tidak menutup semangat dari kalangan lain untuk belajar bahasa Jepang bersama OTCA.
Tidak hanya pelajar SMP atau SMA, tetapi juga banyak diploma ataupun sarjana yang memilih OTCA sebagai tujuan belajar mereka.
Sebagian pembayaran kelas anda, akan disalurkan untuk lembaga dan kegiatan sosial
Level JLPT : N3, Menjadi Liaison Officer bahasa Jepang dalam acara Jogja International Heritage Walk #10, Pertukaran pelajar di Fukuoka Women’s University, House Japanese Family Program, Fukuoka’s High School and Local Community Visit Program
Level JLPT : N3, Japanese Tutor, Japanese Language Online Course Participant by Hokusei Gakuen University (Advanced Level)
Akan tetapi Kamu tidak perlu membayar sejumlah tersebut. Bahkan setengahnya pun tidak.
Khusus untuk Kamu yang sudah baca sampai sini, semua manfaat tersebut bisa Kamu dapatkan cukup dengan biaya senilai:
Pembelajaran meliputi :
Menulis – 作文(Sakubun)
Membaca – 読解(Dokkai)
Berbicara – 会話(kaiwa)
Rp 299.000
Rp 99.000
Saatnya bergabung dengan kursus kami dan belajar bersama 300+ siswa yang sudah belajar dengan OTCA.
Pengajar kami lulusan UI, UNJ, UNISA, UPI, UNY, sudah berpengalaman & tersertifikasi.
Senin - Jumat: 8:00-17:00
Jl. Dahlia No.11, Lowokwaru, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65111
ONE THIRD CONSULTING & ABROAD 2022
Copyright © 2022. All Rights Reserved